• SMK NEGERI 5 TAKENGON
  • Terampil, Kompetitif dan Berkarakter Edutechnopreneur Islami

KERJASAMA SMK NEGERI 5 TAKENGON DAN SAKA WIRA KARTIKA DIM 0106 ACEH TENGAH

Sabtu (20/5) SMK Negeri 5 Takengon kedatangan tamu dari Koramil 01 Lut Tawar yaitu Bapak Komarudin

Kedatangan Bapak Komarudin bertujuan untuk membentuk tim inti Pramuka. Tim inti tersebut beranggotakan 10 orang siswa, terdiri dari 4 putri dan 6 putra dari kelas X dan kelas XI

“Diharapkan dengan adanya kegiatan ini, para siswa siswi SMK Negeri 5 Takengon akan terbina dalam kegiatan pramuka dan melatih generasi muda memaksimalkan potensi yang ada didalam dirinya, sehingga nantinya anggota pramuka SMK Negeri 5 Takengon dapat bersaing dengan anggota pramuka yang ada disekolah lainnya” ujar Bapak Komarudin

Latihan rutin akan dilaksanakan rutin setiap hari jum’at di Koramil 01 Lut Tawar

SALAM PRAMUKA

[Saura & Tim Jurnalistik SMKN5]

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
SMK Negeri 5 Takengon Wajah Baru Juara Umum LKS Tingkat Kabupaten Aceh Tengah

Selasa (6/6/2023) Cabang Dinas Pendidikan Wilayah Kabupaten Aceh Tengah menggelar Lomba Kompetensi Siswa tahun 2023. SMK Negeri 5 Takengon terpilih menjadi tuan rumah dalam Lomba Kom

06/06/2023 21:00 - Oleh Said Mukhsin, SST - Dilihat 147 kali
PRAKTEK TeFa (TEACHING FACTORY) SISWA SMK NEGERI 5 TAKENGON

Pemasangan jaringan oleh siswa XI TKJ merupakan salah satu program yang dikembangkan pada teaching factory (Tefa) di SMK Negeri 5 Takengon. Program tersebut berdampak bagi sekolah dan m

15/01/2023 21:23 - Oleh Said Mukhsin, SST - Dilihat 136 kali